Adas Pulowaras ( Foeniculum Vulgare Mill )


Adas Pulowaras ( Foeniculum Vulgare Mill ) sangat berkhasiat untuk menghilangkan dingin, pereda rasa sakit neri sendi, menurunkan kadar asam urat yang tinggi., menehan rasa mual dan mulas, pelega perut, penambah rasa alami, mengatasi batuk dan sariawan mulut.
Bagian yang digunakan untuk pengobatan adalah buahnya yang sudah di masak

Cara Pembuatan dan Pengobatan :

3.9 gram buah adas pulowaras yang sudah kering direbus dengan 3 gelas air hingga tersisa 1 gelas saja. Bisa juga di giling atau ditumbuk hingga halus lalu di seduh dengan secangkir air panas lalu diminum hangat-hangat 1 - 2 kali sehari
Previous
Next Post »